Adakah Manfaat Dari Buah Salak?

 

Siapa lagi yang tak kenal dengan salah satu buah ini, Buah Salak. Banyak yang suka mengonsumsi nya, Termasuk masyarakat Indonesia. Buah ini sangat banyak di budidayakan di sumatra dan jawa, Khusus nya di dataran tinggi.

Buah yang memiliki seperti sisik ini sangat mempunyai rasa yang cukup manis dan berbiji. Banyak yang mengatakan bila kita mengonsumsi nya terlalu banyak akan membuat BAB menjadi keras?, itu tidak benar. Karena buah ini sangat banyak manfaat nya untuk kesehatan pada tubuh kita loh.

Ini lah beberapa manfaat buah Salak untuk kesehatan tubuh :

1. Kesehatan mata
Buah salak memiliki kandungan yang bernama Betakaroten, Dan kandungan itu dapat untuk menyehatkan mata. jika anda yang mengonsumsi wortel untuk kesehatan dan bosen itu, coba silahkan di coba buah Salak ini.

2. Kesehatan pencernaan
Salah satu manfaat buah ini sudah di akui oleh orang tua sejak dulu, Sejak dulu jika orang yang sedang gangguan pencernaan akan mengonsumsi buah Salak. Itu di karena kan, Buah Salak ada mengandung nutrisi yang terdiri dari kalsium. Karena kandungan itu lah buah Salak dapat membantu pencernaan ya guys.

3. Dapat mengontrol kadar gula darah
Cara mengontrol diabetes menggunakan buah Salak sangat lah mudah, Anda cukup merebus kulit Salak dan di jadi kan sebagai Teh. Bukan hanya itu, Buah Salak juga mengandung Pterostilbene, Kandungan itu dapat mengendali kan kadar gula dalam tubuh kita.

4. Dapat menjaga stamina
Buah Salak juga terdapat kandungan vitamin A. Vitamin A dapat menjaga kesehatan pada mata. Pada umum nya mengonsumsi wortel adalah hal yang tepat untuk kesehatan mata, Tetapi jika anda bosan tidak ada salah nya anda mengonsumsi buah Salak, karena buah Salak juga dapat menjaga kesehatan.

Itu lah beberapa Manfaat pada buah Salak ya, Jika anda ingin menjaga kesehatan pada mata anda jangan takut untuk mengonsumsi buah ini, Terima kasih yang sudah membaca, Dan jangan lupa berbagi informasi kesehatan pada orang terdekat kalian ya.