Makanan Kaleng Berbahaya

Pernahkah kamu memakan makanan daging kemasan kaleng? jika kamu pernah memakannya bagaimana rasanya? ya pasti makanan daging kaleng sangat lah enak dan nikmat, tetapi kamu harus lebih berhati-hati saat ingin membeli atau memakan makanan yang di kemas dengan kaleng.
jika kamu membeli makanan daging kemasan kaleng ini kamu harus memperhatikan masa berlaku makanan tersebut yang bisa kita lihat dengan tulisan EXP.

contoh: jika tanggal hari ini tanggal 20-02-2020 dan kamu membeli makanan yang bertulisan EXP:10-02-2020. maka makanan yang kamu beli adalah makanan yang sudah melebihi tanggal yang di tentukan dari produk tersebut atau bisa di sebut kalau makanan yang kamu beli itu adalah makan basi.

Kejadian ini pernah dialami Warga negara Afrika.  warga negara asal Afrika ini membeli makanan kaleng yang sudah kadarluasa, ia pun memakan makanan kaleng tersebut,di kemudian hari ia terjangkit virus EBOLA yang sangat mematikan. dampak terkena penyakit ini adalah badan panas dingin,muntah darah, mimisan,telinga mengekuarkan darah. Bahkan dikabarkan warga negara Thailand terjangkit virus HIV karena memakan daging kemasan kaleng yang tercampur dengan darah manusia yang terkena virus HIV.

  Tidak semuanya makanan daging kaleng baik di konsumsi,karena makanan kaleng adalah makanan daging yang di awetkan ke dalam kaleng, meskipun telah diawetkan tetap saja daging yang di dalam kaleng sewaktu-waktu dapat membusuk dan berbau tidak sedap.

Makanan daging kaleng yang telah diawetkan menggunakan bahan kimia sangatlah berbahaya untuk di konsumsi karena mengandung banyak bakteri-bakteri yang menempel pada daging tersebut. jika anda ingin memakan daging konsumsilah daging segar yang di jual di pasar.  Karena kita juga tidak mengetahui daging apa yang telah di gunakan untuk di kemas-kemasan kaleng tersebut. tak hanya daging kaleng, setiap anda membeli makanan harus di perhatikan juga tanggal EXP agar anda terhindar dari penyakit.

Brhati-hati lah saat memilih makanan, karena jika anda salah memilih makanan maka resiko penyakit akan dialami diri sendiri,jadi sayangilah diri anda dan sanyangilah orang terdekat anda.
semoga informasi ini bermanfaat untuk anda.